Bisnis Reparasi Mesin Cuci
Reparasi Mesin Cuci, ya...bila kita cermati bersama, saat ini mesin cuci sudah bukan barang mewah lagi sebagaimana beberapa tahun yang lalu. Kini hampir di tiap rumah kita bisa menemukan mesin cuci dengan berbagai macam merk maupun jenisnya. Rupa-rupanya, berbagai macam kesibukan telah menjadikan orang makin malas mencuci dengan tangan.
Disisi yang lain, kini dengan mudah dan murahnya mesin cuci, pertumbuhan jasa laundry juga mengalami perkembangan yang sangat pesat. Dan tingginya jam pemakaian mesin cuci menyebabkan mesin ini juga cepat mengalami kerusakan.
Dengan pertimbangan ekonomi, tidak sedikit para pemilik dan pengguna mesin cuci lebih suka memanggil tukang reparasi mesin cuci daripada membeli mesin cuci baru,terlebih lagi untuk mengatasi kerusakan ringan.
Disinilah peluang usaha reparasi mesin cuci jadi peluang usaha yang cukup menjanjikan, kenapa... karena jumlah pengguna mesin cuci mengalami peningkatan yang sangat signifikan dari hari ke hari.
Yang Baca Artikel Di Atas Juga Baca Artikel Dibawah Ini
- Troubleshooting Mesin Cuci Tidak Mau Berputar
- Musuh Utama Mesin Cuci
- Awas...Hati-hati Kalo Anda Adalah Pelanggan Sok Tahu
- Susah Deh Dapat Pelanggan Sok Tahu
- Bisnis Reparasi Mesin Cuci
- Sejarah Mesin Cuci
- Cara Melepas Dan Memasang Gear Box Mesin Cuci 2 Tabung
- Ciri-ciri Gearbox Mesin Cuci Rusak
- Berbagai Macam Seal Mesin Cuci 2 Tabung
0 komentar:
Posting Komentar